tanggapbencana

Bencana Kabut Asap Menyelimuti Kota Pontianak

21/08/2023 | Rifqi

Kebakaran hutan dan lahan yang terus meluas sebabkan kualitas udara di Kota Pontianak kian tak sehat. Memperburuk kondisi kemarau saat ini.

Balita, anak-anak, ibu hamil dan lansia adalah kelompok masyarakat paling rentan terdampak. Mereka terpaksa bernafas menghirup udara yang bercampur asap dan hujan abu sepanjang hari.

 

Gangguan pernafasan, radang tenggorokan, iritasi mata, gangguan kehamilan dan janin, peningkatan risiko kanker paru-paru dan jantung pun menjadi ancaman.

BAZNAS Tanggap Bencana Menyelurkan masker kepada pengguna jalan di simpang tugu digulis di 2 titik.

Copyright © 2022 BAZNAS

Kebijakan Privasi   |   Syarat & Ketentuan   |   FAQ